Tuesday, August 13, 2013

Fairy Tail Character: Mirajane Strauss

Hai hai! Kalau yang ini si ramah Mirajane nih! ^^


Mirajane (ミラジェーン Mirajēn Sutorausu) atau yang biasa disapa Mira adalah seorang wanita yang biasanya bekerja dibar fairy tail dan juga seorang penyihir kelas S Fairy Tail dengan kemampuan Take Over (接収, テイクオーバー, Teiku Ōbā) : Satan Soul (サタンソウル Satan Sōru)atau Jiwa Setan, yang mempunyai 2 adik bernama Elfman dan Lisanna Strauss.



Dulu ia bersifat kejam dan sadis yang selalu ingin melawan Erza, namun saat dewasa, ia menjadi sangat lembut dan baik hati sejak hilangnya Lisanna yang dikira sudah meninggal. Ia lebih sering terlihat di bar pada Fairy Tail dibandingkan berkeliaran di guild atau pergi bekerja. Sosoknya yang ramah dan cantik ini membuatnya beberapa kali masuk kedalam majalah mingguan Sorcerer.



Sumber:http://id.wikipedia.org/wiki/Halaman_Utama

0 comments:

Post a Comment